An4N6

Petani Milenial di Provinsi Gorontalo Hampir 42 Ribu Orang

dLira – Gorontalo – Banyaknya jumlah petani milenial di Provinsi Gorontalo menunjukkan adanya regenerasi di sektor pertanian. Berdasarkan Peraturan Menteri Pertanian RI Nomor 4/2019 tentang Pedoman Gerakan Pembangunan Sumber Daya Manusia Pertanian Menuju Lumbung Pangan Dunia 2045, Petani Milenial didefinisikan sebagai petani berusia 19 – 39 tahun, dan/atau petani yang adaptif terhadap teknologi digital.

BI Provinsi Gorontalo Serahkan Tujuh Penghargaan Bagi Mitra Strategisnya

dLira – Gorontalo – Lembaga Kantor Berita Nasional (LKBN) Antara mendapat anugerah penghargaan sebagai Mitra Strategis Pendukung Komunikasi Kebijakan Bank Indonesia di Provinsi Gorontalo 2023. Penghargaan sebagai Mitra Strategis Pendukung Asesmen Ekonomi dan Keuangan Daerah Terbaik Provinsi Gorontalo 2023 diberikan kepada Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Gorontalo.

Garuda Indonesia Siapkan 10 Ribu Kursi Penerbangan Dengan Diskon Hingga 80 Persen

dLira – Jakarta – Menjelang penutupan akhir tahun, maskapai penerbangan nasional Garuda Indonesia kembali menyelenggarakan Garuda Indonesia Online Travel Fair (GOTF) 2023 untuk kelima kalinya di 2023. Melalui GOTF Fase V 2023 tersebut, Garuda Indonesia menyiapkan lebih dari 10.000 kursi penerbangan domestik dan internasional, dengan potongan harga hingga 80 persen. Penawarna itu berlaku untuk periode …

Garuda Indonesia Siapkan 10 Ribu Kursi Penerbangan Dengan Diskon Hingga 80 Persen Selengkapnya »

Indonesia Ditetapkan FIFA Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-17

dLira – Jakarta – Sidang FIFA Council menetapkan Indonesia sebagai tuan rumah FIFA U-17 World Cup 2023. Ketetapan itu dihasilkan dari sidang yang digelar di Markas FIFA, Zurich, Swiss. Jumat (23/06). Keputusan FIFA tersebut disambut rasa syukur Ketua Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Tohir.

Keranjang Belanja